Senin, 24 Juni 2013

Pembuatan Modul Bagi KONSELOR SEBAYA

jatim jateng, modul sebaya, anak anak
anggota pembuatan modul sebaya
Karena tidaklah mudah bagi seorang remaja mendengarkan keluh kesah sebayanya dan memberikan masukan atas kesulitan yang dialaminya, serta bukan perkara mudah kita mendampingi sebaya yang sedang mengalami masalah.

Bagaimana yg harus kita lakukan ?
tahap manakah yg harus kita tempuh ?
sudah benarkah cara kita ?
cacat hukum kan ?

Maka dari sekian alasan tersebut, UNICEF bersama dengan DINAS PROVINSI terkait menyelenggarakan "PEMBUATAN MODUL BAGI SEBAYA serta PEMBUATAN MODUL KETAHANAN KELUARGA"  . di Hotel Laras Asri SALATIGA
Kegiatan ini diikuti oleh beberapa perwakilan Kabupaten dari Provinsi Jawa Tengah dan Jawa Timur.
Prov. Jateng diwakili Kab.Klaten, Pemalang, Surakarta
Prov. Jatim diwakili Kab.bondowoso, Pasuruan, Tulung Agung .

Minggu, 02 Juni 2013

Kampanye Ganti ROKOKMU dengan SEBOTOL SUSU untuk ANAKMU

dhany angga pramudya
berkain kafan (meninggal dunia) itu wujud akhir dari HISAPAN ROKOKMU
itulah simbolis yang kami peragakan di depan para turis di sepanjang jalan Malioboro, Yogyakarta. Dari ide Mahasiswa/i Universitas Islam Indonesia Yogyakarta yang menyebutkan kelompok mereka dengan nama "YOUR FRIEND" mengajak kami untuk melakukan kampanye STOP ROKOKMU dan menggantikan rokok dengan sebotol susu untuk anak-anak.

fenomena yang terjadi sampai saat ini adalah, orang dewasa yang merokok di sembarang tempat terlebih disamping/ didekat anak anak. mereka tidak menyadari bahaya yang diderita anak -anak tersebut, yang seharusnya mendapatkan udara yang segar akan tetapi mereka menghirup udara kotor akibat kesalahan besar yang diperbuat oleh para orang dewasa.

maka dari itu kami memiliki inisiatif untuk melakukan kampanye ini, ditemani beberapa mahasiswa/i kami membagi kelompok untuk berpencar mencari perokok di sepanjang jalan Malioboro untuk rokoknya di tukar dengan sebotol susu.

share